Kenapa Pentingnya BMS pada Bangunan?

Pentingnya BMS pada Bangunan

Pentingnya BMS dalam bangunan akan membantu kita dalam mempermudah pekerjaan operasional dan properti serta akan memberikan gambara secara rinci pada bangunan tersebut. BMS inipun juga akan memungkinkan pemilik gedung untuk mengetahui area mana saja yang terikat dengan pengunaan energi yang berlebihan, dengan adanya sistem ini tidak akan lagi adanya pemakaian energi yang sia-sia.

Saat ini BMS merupakan sistem yang sangat penting, karena berperan sebagai otak pusat dalam mengoptimalkan kondisi serta kinerja di dalam suatu bangunan. BMS ini dapat melakukan pemantauan dan seluruh kendali atas berbagai aspek, sepserti keamanan (Security), pendingin udara, mengatur pencahayaan.

Sistem inipun juga akan membantu untuk mempanjang usia dari aset-aset yang dimiliki oleh pemilik gedung serta untuk membuat bangunan menjadi lebih kompleks, mendorong kerja yang optimal dan memberikan penawaran jasa yang lebih baik kepada orang yang menggunakan sistem tersebut.


Inilah beberapa alasan kenapa BMS pada bangunan itu penting:Pentingnya BMS pada Bangunan

  1. Efisiensi Energi

BMS menggunakan sistem pencahayaan, HVAC untuk membantu penghematan energi dalam gedung, mengurangi biaya operasional dan dampak terhadap lingkungan.

  1. Kenyamanan dan Produktifitas

Dapat dipastikan bahwa BMS memiliki jaminan untuk menjaga kondisi lingkungan dalm gedung tetap nayamn bagi para penghuni gedung. Salah satunya untuk mengatur suhu dan kelembaban dalam gedung serta kualitas udara yang ada didalam sesuai dengan keinginan penduduk dalam gedung.

  1. Management Keamanan

BMS memiliki keahlian dalam penggabungan sistem keamanan dalam gedung, seperti mengontrol kondisi dalam gedung, mengatur sistem kamera pengawas serta mengatur sistem alarm kebakaran secara otomatis apabila terjadinya kebakaran didalam gedung.

  1. Management Data dan Pelaporan

Dalam hal ini, BMS melakukan pengumpulan data-data sistem operasional yang berharga dan dapat digunakan untuk menganalisa kinerja gedugn dan membuat keputusan dalam mengelola sumber daya.

  1. Pengurangan Dampak Lingkungan

Mengoptimalkan penggunaan energi serta sumber daya dapat membantu BMS dalam mengurangi dampak lingkungan dan operasi gedung, ini berupaya untuk kontribusi sebuah bangunan pada lingkungan yang berkelanjutan.

  1. Pemantauan Jarak Jauh

Sistem BMS ini memungkinkan pemantauan dan mengontrol jarak jauh melalui sistem yang sudah terhubung ke koneksi internet. Para pengelola gedung untuk memantau serta mengendalikan operasi atau pengontrolan gedung dari jarak yang jauh. Cara ini sangat bermanfaat dalam situas yang genting dan untuk pemeliharaan.

  1. Kepatuhan Peraturan

Setiap gedung memiliki beberapa peraturan yang harus di patuhi serta standarisasi yang ketat demi keselamatan, efisiensi kerja serta untuk menjaga kualitas udara dalam ruangan. Itu semua dapat dilakukan BMS dalam rangka membantu sistem untuk memastikan bahwa gedung tetap aman dan mematuhi peraturan yang ada.


Dengan beberapa alasan yang telah di jelaskan di atas, maka dapat di simpulkan bahwasannya BMS sangat penting dalam banyak hal di suatu bangunan, seperti dalam menghemat biaya, membantu gedung agar tetap aman, nyaman serta efisien dalam hal yang berkelanjutan.

Dengan pentingnya BMS ke dalam suatu bangunan dapat membantu sebuah bangunan agar dapat beroperasi dengan lebih efisien, memenuhi kualtas standar yang tinggi serta mengurangi biaya seluruh pemakaian yang terjadi di dalam bangunan.


Informasi Pelayanan BMS :

Whatsapp/Mobile Support :
0815-9072-797 (Mrs.Sri)
0812-9595-7914 (Mr.Parmin)

Phone : +62 21 8690 6777
Fax : +62 21 8690 6770
Email : sales@taharica.com
www.taharica.co.id I www.taharica.com

Untuk Informasi Lebih Lanjut Bisa Hubungi Kami Melalui